Alat musik merupakan alat yang dapat menghasilkan nada sehingga dapat menciptakan melodi yang indah bila di mainkan secara tepat , banyak ragam akan cara memainkan alatmusik itu sendiri dan sekarang saya akan membahas apa saja sih alat musik yang di gunakan dengan cara memukul sehingga dapat menciptakan nada yang di susun menjadi melodi , dan biasa dimainkan untuk mengiringin alat musik lainya.
Berikut adalah Daftar alat musik pukul yang saya peroleh:
1.Kolintang

Salah satu dari budaya Indonesia ini merupakan alat musik pukul yang berasal dari minahasa di Sulawesi Utara . kolintang ini berbahan dasar kayu ringan yang di atur sesuai tangga nada, di taruh di rak atau meaju dan di pukul menggunakan tongkat khusus yang terbuat juga dari palu , nah guys kolintang ini masuk ke daftar alat musik pukul yang pertama ya guys.
2.Gamelan

Guys gamelan ini mungkin sudah tidak asing lagi di kuping kalian , ternyata gamelan ini juga masuk loh guys ke dalam alat musik pukul , gamelan ini sendiri merupakan alat musik yang khas dari Indonesia loh perangkat musik ini sendiri terdiri dari : kendang, bonang, bonang penerus, demung, saron, peking, kenong & kethuk, slenthem, gender, gong, gambang dan kempul. Hanya rebab, siter dan suling yang memainkannya tidak dengan dipukul. Nah itu dia alat musik kedua yang dimainkan dipukul ya guys
3. Vibrafon

Alat musik ini mengeluarkan nada yang bunyinya biasa disebut vibraharp atai cukup vibes saja , batang ini terbuat dari aluminium yang di bentuk untuk menciptakan nada , alat musik ini juga menggunakan pedal yang ada di piano , tingga rendah sebuah nada yang di hasilkan sendiri menggunakan pedal , batang aluminium yang dipukul akan menghasilkan nada rendah saat pedal diangkat naik. Alat musik ini juga masuk loh guys sebagai alat musik jenis pukul
4.Drum

Drum merupakan alat musik yang sangat sering di temui dimanapun , hampir seluru intrumen musik di dunia ini di iringi dengan musik drum bahkan sampai musik-musik yang sudah mendunia tidak mungkin terlepas dari drum ini kalian drum ini merupakan alat musik yang di pukul bahan dasarnya sendiri ini adalah kayu yang di lapisi oleh kulit , sehingga saat di pukul akan menghasilkan suara bass atau drum di pukul menggunakan stick terbuat dari kayu setiap drum yang dipukul ini menghasilkan nada yang berbeda-beda loh guys .
5. Kajon

Terakhir yang akan kami bahas adalah Kajon, sebuah alat musik yang berbentuk kotak dan biasanya digunakan ketika tidak ada drum atau alat musik pukul lain. Tetapi alat musik jenis ini juga biasa menjadi pengiring band, dengan alat tambahan lain seperti rum, tongkat stik drum, dan masih banyak jenis alat musik lainnya yang dimainkan bersama dengan kajon.
Nah guys di atas itu adalah alat musik yang dimainkan dengan cara dipukul guys , jadi buat kalian yang ingin memainkan alat musik di atas bisa loh di coba dan masih banyak macam alat musik yang dimainkan dengan cara di pukul kalian dapat menemukan di berbagai tempat , semoga bermanfaat artikel di atas dapat bermanfaat buat kalian yang membaca ya guys.